
Selebaran di samping adalah dokumen selebaran pertama kali Komunitas Peduli Rabun melakukan bakti sosial ke desa. Kami, bersama Optik Sambas dan RS Islam Purworejo, memeriksa dan membagikan kacamata gratis kepada sekitar 100 an warga desa yang antusias hadir.
Karena baru pertama kali, pelaksanaan bakti sosial kurang lancar. Alur kerja dan posisi masing-masing meja belum tertata dengan baik.
Leave a Reply